Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2019

PELUANG EKSPOR SOTONG DAN CUMI-CUMI INDONESIA

Ugi Triyana 155254030 D4 Administrasi Bisnis POLITEKNIK NEGERI BANDUNG LAPORAN EKSPOR SOTONG DAN CUMI-CUMI INDONESIA Sumber IndonesiaBaik,id Gambar 1  Poster berjudul “Indonesia Kaya Potensi Kelautan dan Perikanan” HS CODE / HTS  (10 DIGIT) 0307491000 HTS DESKRIPSI PRODUK cumi-cumi dan sotong lainnya, yaitu cumi-cumi dan sotong beku, kering, asin, dan dalam air garam Indonesia merupakan negara kepulauan dengan garis pantai yang panjang. Hal ini membuat Indonesia kaya akan sumber daya biota laut dan menjadikan subsektor perikanan sebagai basis kekuatan ekonomi. Melimpahnya sumber daya laut dan perikanan Indonesia menjadikan Indonesia sebagai negara pengekspor hasil laut dan perikanan ke beberapa negara. Salah satu komoditas perikanan yang sering dijumpai dan dikonsumsi oleh masyarakat dan juga merupakan produk ekspor perikanan Indonesia adalah sotong dan cumi-cumi. Sotong dan cumi-cumi merupakan hewan laut yang memili